Cantiknya Dian Sastro `Selfie` Berhijab

Reporter : Vinda Prashita
Selasa, 8 Juli 2014 13:33

Dream - Terkenal dan berparas cantik menawan, Diandra Paramitha Sastrowardoyo akrab disapa Dian Sastro ini sering mengunduh foto aktivitas sehari-hari. Terutama bersama dua buah hati hasil dari pernikahan dengan Indraguna Sutowo, empat tahun lalu. Lewat Instagram milik pribadinya itu, ia juga mengabadikan gambar saat ia sedang beribadah salat subuh, maupun ibadah umroh. (Sumber: Instagram @therealdisastr)

Dian Sastro cantik menggunakan mukena.

Hak Cipta © DREAM.CO.ID
{KLY_CONTEXTUAL}
Beri Komentar