Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ford Siapkan Troli Canggih, Dilengkapi Kamera dan Radar

Ford Siapkan Troli Canggih, Dilengkapi Kamera dan Radar Ford Menciptakan Troli Untuk Mempermudah Orang Tua Berbelanja. (Foto: Carscoops)

Dream – Pernah berbelanja di supermarket dan melihat seorang anak lari-larian sambil mendorong troli belanja? Ya, ini sering terjadi di pusat perbelanjaan.

Inilah yang membuat Ford ingin menolong orang tua agar tidak mengalami “darah tinggi” ketika berbelanja.

Dikutip dari Carscoops, Jumat 26 April 2019, produsen otomotif ini tidak membuat mobil untuk urusan yang satu ini. Mereka membuat troli yang dibekali dengan sistem Pre-Collision Assist.

Ya, teknologi ini terdapat di sebagian besar model mobil Ford. Teknologi itu menggunakan kamera depan dan radar untuk mendeteksi kendaraan lain, pejalan kaki, dan pesepeda.

Dalam kondisi darurat, sistem itu bisa membuat kendaraan mengerem otomatis.

Teknologi Ini Bisa Bantu Orang Tua

Marketing Executive Ford Eropa, Anthony Ireson, mengatakan teknologi ini bisa membantu konsumen untuk menghindari kecelakaan atau mitigasi risiko dari sebuah tabrakan.

“Kami berpikir teknologi ini bisa diterapkan di troli. Cara ini menjadi jalan yang bagus untuk menekankan betapa pentingnya teknologi untuk pengemudi mobil,” kata Ireson.

Dia mengatakan pihaknya sedang membuat purwarupa troli canggih itu.

Kalaupun dikomersialkan, troli ini akan mendapat sambutan hangat dari orang tua.

Hal ini diungkapkan oleh pakar anak-anak, Tanith Carey. Carey mengatakan orang tua sering takut berbelanja di supermarket. Ketika mereka ingin selesai belanja, anak-anak justru bermain dengan troli.

“Anak-anak suka meniru orang dewasa dan merasa lebih untuk kontrol. Ketika memegang troli, di pikirannya, itu sama dengan di belakang kemudi mobil. jalan lebar di sepanjang supermarket menjadi treknya,” kata dia. (ism)

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pameran Modifikasi IMX 2023 Resmi Dibuka, Ditargetkan Tembus Rp6 Miliar

Pameran Modifikasi IMX 2023 Resmi Dibuka, Ditargetkan Tembus Rp6 Miliar

Bambang Soesatyo mengatakan, industri otomotif bukan hanya soal kendaraan bermotor seperti mobil.

Baca Selengkapnya icon-hand
Mitsubishi XFORCE Mengaspal di Medan, Intip Fitur Canggihnya yang Punya 4 Mode Berkendara

Mitsubishi XFORCE Mengaspal di Medan, Intip Fitur Canggihnya yang Punya 4 Mode Berkendara

Mitsubishi XFORCE seperti 4 Drive Mode, yaitu Normal, Wet, Gravel, dan Mud, serta kelapangan kabin.

Baca Selengkapnya icon-hand
Ssst, Begini Sensasi Naik Hyundai Stargazer X dari Jakarta ke Surabaya

Ssst, Begini Sensasi Naik Hyundai Stargazer X dari Jakarta ke Surabaya

Mobil keluaraan Hyundai ini sukses menggebrak pasaran usai peluncurannya pada GIIAS 2023.

Baca Selengkapnya icon-hand
Baru Meluncur 1 Bulan, Seberapa Laris Hyundai Stargazer X?

Baru Meluncur 1 Bulan, Seberapa Laris Hyundai Stargazer X?

Hyundai Stargazer X mejeng di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 Surabaya

Baca Selengkapnya icon-hand
Rasanya Jalan Jauh Pakai Stargazer X: Emang Boleh Seasyik Itu?

Rasanya Jalan Jauh Pakai Stargazer X: Emang Boleh Seasyik Itu?

Dream berkesempatan menjajal langsung Stargazer X dari Jakarta-Surabaya. Lalu bagaimana rasanya?

Baca Selengkapnya icon-hand
Jajal Fitur Canggih Bluelink Stargazer X, Asyiknya Bisa Kendalikan Mobil dari Ponsel

Jajal Fitur Canggih Bluelink Stargazer X, Asyiknya Bisa Kendalikan Mobil dari Ponsel

Stargazer X telah dibekali fitur terkini berupa Hyundai Bluelink yang memungkinkan pengguna untuk terhubung dengan mobilnya lewat smartphone.

Baca Selengkapnya icon-hand
Kejutan IMX 2023, Pesta Modifikasi Terbesar: Ada Legenda Raja Drift Jepang dan Giveway Wuling Air ev 'Retro-Futuristic' Raffi Ahmad

Kejutan IMX 2023, Pesta Modifikasi Terbesar: Ada Legenda Raja Drift Jepang dan Giveway Wuling Air ev 'Retro-Futuristic' Raffi Ahmad

Selalu ada yang berbeda untuk dunia modifikasi Indonesia

Baca Selengkapnya icon-hand
Hyundai Stargazer X, Bukan Sekadar Gimmick

Hyundai Stargazer X, Bukan Sekadar Gimmick

Bukan sekadar versi baru Stargazer, apa saja keunggulannya?

Baca Selengkapnya icon-hand
Mengintip Fasilitas Toyota GR Garage Pertama di Indonesia, Ada Ruang Racing Simulator

Mengintip Fasilitas Toyota GR Garage Pertama di Indonesia, Ada Ruang Racing Simulator

Tempat ini dibuat untuk menunjang para motorsport dan GR enthusiast di Indonesia.

Baca Selengkapnya icon-hand
Deretan Mobil Daihatsu Terlaris

Deretan Mobil Daihatsu Terlaris

Deretan mobil Daihatsu ini paling banyak dibeli sepanjang Januari-Agustus 2023. Ada mobil kamu?

Baca Selengkapnya icon-hand
Membedah Fitur Wuling Alvez, Mobil SUV Harga Rp200 Jutaan yang Bisa Bikin Pesaing Meriang

Membedah Fitur Wuling Alvez, Mobil SUV Harga Rp200 Jutaan yang Bisa Bikin Pesaing Meriang

Wuling Alvez meramaikan pasar SUV dengan harga terjangkau

Baca Selengkapnya icon-hand
Segini Ambang Batas CO2 Mobil yang Lulus Uji Emisi  Sesuai Tahun Produksi, Ayo Cek!

Segini Ambang Batas CO2 Mobil yang Lulus Uji Emisi Sesuai Tahun Produksi, Ayo Cek!

Sanksi tilang emisi berlaku mulai 1 September 2023 dengan besaran Rp250 ribu untuk motor dan Rp500 ribu untuk Mobil.

Baca Selengkapnya icon-hand