

Dream - Nagita Slavina beberapa waktu lalu habis cedera di bagian mata akibat terkena bola tenis. Karena itu, istri Raffi Ahmad selalu memakai kacamata belakangan ini.
Meski begitu tak membuat Gigi kapok bermain tenis bareng rekan artis. Wanita kelahiran Jakarta 17 Februari 1988 ini justru kembali main tenis setelah kondisi matanya mulai membaik. Hal ini terekam di video sahabatanya,Ayu Dewi Kusumawanti atau yang akrab disapa Ayu saat dia dan Gigi mau main tenis bareng.
Dalam video akun tiktoknya, istri Regi Datau ini menjelaskan jika wanita yang akrab disapa Gigi ini baru cedera di bagian mata karena terkena bola tenis.
kata Ayu Dewi dikutip Dream dari akun tiktoknya, Kamis 14 September 2023.
@2023 Dream.co.id
Selain itu, wanita bernama lengkap Nagita Slavina Mariana Tengker ini mengatakan matanya seperti kemasukan pecahan kaca yang membuat matanya sakit.
"Terus kaya kelilipan tapi kelilipannya kaya kelilipan kaca, beling," kata wanita berusia 35 tahun ini.
"Tapi untung kan dia udah kuat. Beling-beling doang di mata mah ya," imbuh Ayu Dewi.
Beruntung kondisi Gigi saat ini sudah membaik. Ia juga sudah melakukan aktifitas seperti biasanya.
Namun saat ini Gigi lebih sering memakai kacamata untuk melindungi matanya yang masih dalam pemulihan itu.
@2023 Dream.co.id
Bahkan saat jalan-jalan ke luar negeri bareng Raffi Ahmad dan Rafathar Gigi tampil memakai kacamata. Penampilan Gigi pun terlihat cantik dan manis banget.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Nagita Slavina kali ini menuai nyinyiran dari netizen.
Baca SelengkapnyaAlas kaki Nagita Slavina Jadi omongan, Banyak tiruannya yang harganya murah
Baca SelengkapnyaPotret transformasi Nagita Slavina dari bayi hingga saat ini
Baca SelengkapnyaSetelah dilaporkan dan diperiksa, Oklin yang dulu dikenal dengan penampilan yang cukup vulgar kini sudah berubah.
Baca SelengkapnyaNagita Slavina pakai tas imut yang harganya bikin syok
Baca SelengkapnyaNagita Slavina napak tilas ke sekolah lamanya dengan menggunakan seragam sekolah.
Baca SelengkapnyaTantangan cara memasukkkan baju ke dalam celana adalah hasilnya yang selalu berantakan. Nah Dream kasih tahu nih tips masuk baju ke dalam celana biar rapi.
Baca SelengkapnyaMusim kemarau yang berkepanjangan berdampak pada danau di berbagai daerah.
Baca Selengkapnya