Pasangan pengantin baru itu sama-sama memakai baju pengantin Muslim berwarna putih. Itu adalah momen pengantin pria bertemu pertama kalinya dengan istrinya.
Meggy merasa bahagia, karena di saat emaknya kawin lagi masih mengundang dirinya. Masalahnya, ada sebagian orangtua yang tidak mengundang anak-anaknya ketika menikah lagi.
Tak disangka setelah 3 tahun bercerai, sang suami baru menyadari bahwa dirinya yang salah. Selama ini, mantan istri selalu memperlakukannya dengan baik.
Sebagian panggung pelaminan itu tidak menapak tanah halaman rumah pemilik hajat. Tapi ditopang batang besi yang kurus-kurus. Fotografer pun harus memutar otak buat ambil gambar pengantin.