Dari bangunan jadul banget hingga jadi hunian modern dan cozy dengan konsep industrial dan berdesain split level. Hasil renovasinya memukau sampai terlihat bukan bekas rumah jadul
Orang tentu akan berpikir dua kali jika merenovasi rumah lebih dari satu kali. Selain biaya yang dikeluarkan bisa membengkak, merenovasi rumah lebih dari sekali bisa menguras waktu dan tenaga.
Dengan desain ala interior rumah Skandinavian yang estetik dan artistik. Kesederhanaan yang berpadu dengan fungsionalitas yang maksimal, melahirkan kenyamanan ekstra.