Gua Sunyaragi Cirebon (Foto:plus.google.com)
Dream - Cirebon menawarkan wisata sejarah yang tiada dua. Berbagai bangunan peninggalan masa lalu masih terawat dengan baik seperti keberadaan Gua Sunyaragi yang kini ditetapkan sebagai cagar budaya.
Gua Sunyaragi merupakan sebuah taman air atau taman sari, namun kontruksi bangunanannya yang terbuat dari batu-batu koral membuatnya nampak angkuh dan misterius. Pesona bebatuan yang berwarna coklat kehitaman seolah menggoda pengunjung untuk menguliknya lebih dalam.
Sebenarnya komplek terbagi menjadi dua bagian, yaitu Pesanggrahan yang dilengkapi serambi, ruang tidur, kamar mandi, kamar hias dan ruang ibadah.
Bangunan gua sendiri hanya berbentuk terowongan degan atap menyerupai perbukitan, sedangkan di bagian bawahnya terdapat terowongan penghubung ruangan bawah tanah dengan saluran air. Pintu masuknya pun sangat unik, karena berbentuk candi bentar dan pintu dalamnya berbentuk paduraksa.
Konon, dulunya kompleks gua dikelilingi Danau Jati berhias air terjun buatan. Serta terdapat hiasan taman patung gajah, patung wanita perawan sunti dan garuda.
Berbeda dengan lainnya, patung perawan sunti dipercaya memiliki mitos yang tidak baik. Konon, anak-anak gadis yang memegang patung tersebut akan kesulitan mencari jodoh.
Dulu, patung diberi tanda khusus agar pengunjung tidak sembarangan memegang batu tersebut. Namun, tidak perlu khawatir ya Ladies karena Pemandu wisata atau penjaga tiket biasanya akan memberi tahu bahwa patung berada di depan Gua Peting berbentuk seperti perempuan berdiri.
Advertisement
Sadari Damkar Lebih Dipercaya Publik untuk Urusan Darurat, Kapolri Mau Sempurnakan Hotline 110

Dompet Dhuafa Heartventure, Berbagi Bersama Content Creator di Pelosok Samosir

Berawal dari Perasaan Senasib, Komunitas Kuda Klub Eksis 10 Tahun Patahkan Mitos `Mobil Malapetaka`

Siklon Tropis Senyar: Dari Bibit 95B hingga Awan Ekstrem di Sumatera

Sentuh Minoritas Muslim, Dompet Dhuafa Salurkan Bantuan hingga Pelosok Samosir


Sentuh Minoritas Muslim, Dompet Dhuafa Salurkan Bantuan hingga Pelosok Samosir

Geger Pengakuan Suami Wardatina Sudah Menikah Siri dengan Inara Rusli

Siklon Tropis Senyar: Dari Bibit 95B hingga Awan Ekstrem di Sumatera

Insanul Fahmi Akui Nikah dengan Inara Rusli, Pihak Kajian Teman Searah Klarifikasi

Sadari Damkar Lebih Dipercaya Publik untuk Urusan Darurat, Kapolri Mau Sempurnakan Hotline 110


Dompet Dhuafa Heartventure, Berbagi Bersama Content Creator di Pelosok Samosir