Dream - Komika dan penulis Raditya Dika, selalu punya cara seru untuk menunjukkan kehangatan keluarganya. Termasuk juga dengan putri kecilnya, Alinea Ava Nasution atau akrab disapa Alea.
Salah satunya dengan mengunggah foto-foto bersama Alea dengan pose dan caption di Instagram yang mengundang senyum para followernya. Radit kerap mengunggah dengan keterangan " Papa dan Balita Jaksel" , yang merupakan singkatan Jakarta Selatan.
Yuk simak video berikut.