Dream - Baru-baru ini, Marshanda kabarkan dirinya pergi ke Amerika Serikat untuk jalani pengobatan bipolarnya. Dalam video yang diunggah Marshanda di instagramnya, tampak kesedihan Marshanda dan Sienna ketika mereka untuk sementara waktu harus berpisah.