Dream - Gita Gutawa menceritakan pengalamannya saat menjalani ibadah puasa di Inggris. Ramadan tahun lalu, putri komposer Erwin Gutawa ini menjalani ibadah puasa dengan tantangan dan godaan yang luar biasa besar.
Dan tahun ini, Gita akan kembali melewati momen Ramadan di Inggris selama 2 minggu. Lantas, bagaimana cara dia menaklukan tantangan dan godaan yang dihadapinya itu?
(Ism, Sumber: Kapanlagi.com)