Karya Berbeda Dian Pelangi di Jakarta Fashion Week 2019

Dream - Dian Pelangi kembali menggebrak panggung Jakarta Fashion Week (JFW) 2019. Berkolaborasi dengan Wardah, Dian Pelangi menampilkan 10 look yang terinspirasi dari kemegahan kota New York, Amerika Serikat.
Karya yang ditampilkan Dian kali ini sangat berbeda dari sebelumnya. Dian akan menghadirkan karya desain yang lebih menonjolkan sisi sporty pada busananya.
"Agak berbeda dengan Dian Pelangi biasanya dibanding seperti biasa anggun dan elegan," kata Dian Pelangi, di Senayan City Jakarta, Sabtu 20 Oktober 2018.
Dian juga menambahkan aksesori fashion lain dalam rancangannya seperti sepatu, tas ransel, panny pack dan topi yang bekerjasama dengan brand Fashion Adidas.
Penggunaan busana bertumpuk dan tabrak motik sangat kental pada busana Dian. Unsur wanita berjiwa muda dan ekspresisif sangat terlihat jelas dalam karyanya kali ini.
Ditambah dengan belted look yang ramping dengan warna-warna berani.
Untuk menunjang karyanya, Dian menggunakan bahan katun dan silk. Namun ada sata ciri Dian yang tak pernah dihilangkannya. Dia selalu menerapkan motif batik kontemporer pada beberapa rancanganya.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Pesona Kembang Setaman Dibawa Ivan Gunawan ke Panggung JFW
Intip koleksi Ivan Gunawan di Jakarta Fashion Week 2023 ini yuk!
Baca Selengkapnya

9 Potret Karya Memukau Ivan Gunawan, Bikin Catwalk Jadi Taman Romantis
Ivan Gunawan membawa nuansa kebun bunga ke panggung Jakarta Fashion Week 2024.
Baca Selengkapnya

Bubah Alfian Terima Banyak Pujian Tentang Indonesia di Paris Fashion Week 2023
Berpartisipasi dalam PFW 2023, Bubah Alfian terima pujian seputar Indonesia dari berbagai tokoh ternama.
Baca Selengkapnya

Didiet Maulana Bawa Pesona Wiron ke New York Fashion Week
Koleksi ini merupakan busana siap pakai untuk wanita, memancarkan keanggunan khas Indonesia.
Baca Selengkapnya

Intip Koleksi Terbaru Danjyo Hyoji di Jakarta Muslim Fashion Week 2024
Intip Koleksi Terbaru Danjyo Hiyoji di Jakarta Muslim Fashion Week 2024
Baca Selengkapnya

High Fashion! Tengok Tampilan Enzy Storia di Paris Fashion Week
Salah satu selebriti yang berhasil mencuri perhatian di kota indah ini adalah Enzy Storia
Baca Selengkapnya

Koleksi Nuansa Bunga KAMI Bakal Dibawa ke London Fashion Week 2023
Press Conferens brand fashion KAMI yang tembus kancahh internasional, London Fashion Week
Baca Selengkapnya