Daftar Hasil Tes SKD CPNS 2018 di 26 Instansi, Kamu Lolos?

Reporter : Arie Dwi Budiawati
Kamis, 22 November 2018 07:15
Daftar Hasil Tes SKD CPNS 2018 di 26 Instansi, Kamu Lolos?
Buruan cek nama kamu. Mungkin kamu salah satu peserta seleksi CPNS 2018 yang berhasil lolos tes.

Dream – Deg-degan menanti pengumumkan hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)? Tahukan Sahabat Dream jika beberapa instansi telah mengumumkan hasil SKD Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018.

Dikutip dari Liputan6.com, Kamis 21 November 2018, ada 26 instansi yang telah mengumumkan hasil tes SKD. Rinciannya, ada 25 instansi daerah dan 1 pusat.

Beberapa instansi di antaranya adalah Pemprov Jawa Timur, Pemprov Bali, Pemprov Makassar, dan Pemprov Jawa Tengah.

Di sisi lain, tak sedikit instansi yang menunda pengumuman hasil SKD CPNS 2018, misalnya Kementerian Hukum dan HAM, Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), dan Mahkamah Agung RI.

Berikut ini adalah rincian 26 instansi yang telah mengumumkan SKD CPNS 2018.

Beri Komentar