Dream – Rumah jadi tempat paling nyaman saat ingin melepas penat setelah seharian beraktifitas. Nggak heran kalau banyak yang mendesain rumah mereka dengan konsep yang yang diinginkan.
Namun, ada-ada saja orang yang mendesain rumah mereka secara nyeleneh. Entah dengan alasan apa, ruangan dalam rumah mereka justru bikin orang lain bingung saat melihatnya. Nah, seperti apa desain nyeleneh tersebut? Berikut ulasannya.