Dream – Bukan hal baru jika kamu menemukan tangga di gedung atau rumah bertingkat. Tangga tersebut berfungsi untuk membantu menjangkau tempat yang lebih tinggi.
Namun, tangga berikut ini didesain dengan bentuk yang cukup nyeleneh. Bentuknya yang tak biasa pun membuat orang yang melihatnya ikut kebingungan. Nah, seperti apa potretnya? Berikut ulasannya.
Kalau punya celana jeans yang nggak terpakai, jadiin tangga saja.
Hak Cipta Foto: Instagram/uglydesign