Dream - Kehidupan pedangdut Zaskia Gotik tak lepas dari sorotan publik. Setelah menikah dengan Sirajuddin Mahmud, pelantun lagu ‘Satu Jam Saja’ mendiami hunian yang sangat mewah. Interior rumahnya juga terkesan glamor karena didominasi dengan warna emas. Bahkan, banyak yang menyebut rumahnya kini bak istana kerajaan.
Namun siapa sangka, jauh sebelum sukses dulu, Zaskia Gotik pernah tinggal di sebuah rumah yang sangat kecil. Bahkan, dindingnya saja masih menggunakan batu bata. Penasaran seperti apa perbedaan rumah Zaskia Gotik dulu dan kini? Simak transformasinya berikut ini!
Beberapa sudut ruangan pun ada kursi yang mirip singgasana raja. (instagram/zaskia_gotik)
Hak Cipta © DREAM.CO.IDAdvertisement
Komunitas InterNations Jakarta, Tempat Kumpul Para Bule di Ibu Kota

Lihat Mewahnya 8 Perhiasan Bersejarah Kerajaan Prancis yang Dicuri dari Museum Louvre

Hobi Membaca? Ini 4 Komunitas Literasi yang Bisa Kamu Ikuti

Baru Dirilis ChatGPT Atlas, Browser dengan AI yang `Satset` Banget

Bikin Syok, Makan Bakso Saat Dibelah Ternyata Ada Uang Rp1000
