Dream – Berkarier di industri hiburan, tak lantas membuat selebriti melupakan ibadahnya. Bahkan sejumlah seleb berikut dikenal pandai membaca dan menghafal Alquran.
Pesona mereka pun kian terpancar. Kemampuan mereka juga jadi daya tarik tersendiri bagi penggemarnya. Lantas siapa saja mereka? Berikut potretnya.
Memutuskan untuk hijrah dan mendalami ilmu agama, sosok Teuku Wisnu menjadi salah satu panutan bagi seleb lainnya. Ia juga diketahui mulai menghafal Alquran. (Foto: Instagram/teukuwisnu)
Hak Cipta Foto: Instagram/bandwaliofficial