Dream – Film ‘Pengabdi Setan’ dirilis pertama kali pada tahun 2017 silam. Film bergenre horor tersebut sukses membuat para penonton merinding ketakutan dengan alur ceritanya yang mengejutkan.
Bahkan, kepopuleran ‘Pengabdi Setan’ membuat lokasi syuting film horor tersebut kini diubah menjadi objek wisata yang dikenal dengan ‘Rumah Ibu’. Lokasi itu pun bikin warganet penasaran ingin datang dan melihatnya secara langsung. Nah, seperti apa penampakannya? Simak ulasannya berikut ini.
Rumah bergaya Eropa itu memang mengambil latar tahun 1980-an. Tak heran jika penampakannya sukses bikin bulu kuduk merinding.
Hak Cipta Foto: TikTok/CpmlynaAdvertisement