Dream – Sosok Fahmi Bo pemeran Tajuddin di sinetron Tukang Ojek Pengkolan kini sudah tak lagi terlihat di layar kaca. Ia terpaksa mengundurkan diri dari sinetron tersebut lantaran terkena stroke pada 2018 lalu.
Ia pun fokus menjalani sejumlah pengobatan. Seiring waktu, kondisi Fahmi pun berangsur membaik. Kini ia sudah bisa beraktivitas secara normal. Fahmi pun memilih menyambung hidup dengan berjualan kue. Seperti apa potretnya? Berikut ulasannya.
Disisi lain, demi menyambung hidup Fahmi pun harus memutar otak agar roda perekonomiannya pun terus berputar. (Foto: Instagram/ fahmibo280173/Kapanlagi.com)
Hak Cipta © DREAM.CO.ID