Ilustrasi
Dream - Kementerian Agama telah melakukan sidang itsbat untuk menentukan awal Ramadan 1436H. Sidang itsbat dihadiri oleh perwakilan ormas-ormas Islam di seluruh Indonesia, serta para duta besar negara sahabat.
Sidang itsbat digelar di Kantor Kementerian Agama, Jakarta, Selasa 16 Juni 2015. Sidang tersebut digelar setelah adanya laporan hasil rukyatul hilal dari lokasi pemantauan di seluruh Indonesia.
Untuk mengetahui persiapan sidang itsbat, lihat siaran langsung Dream melalui live streaming di bawah ini: