Dalam beberapa kesempatan, Indah Indah Nada Puspita tampak memukau dengan outfit-outfitnya yang menampilkan berbagai jenis bahan, warna, dan padu padan.
Nama-nama scarf ini diambil dari karakter di film Barbie seperti Annika, Elina, Sophia, Marissa, Catania, Aubray, Rapunzel, Marabella, Glee, dan Anneliese.
Memberi sentuhan lebih netral, wanita yang sempat menjadi presenter ini memakai outer berwarna hitam dengan potongan klasik ditambah sentuhan bros silver