(Foto: Instagram.com/anggunfuji/)
Dream - Tempat tinggal adalah kebutuhan utama setiap orang. Bukan cuma pasangan suami istri, rumah juga jadi bahan pertimbangan buat para pasangan yang mau menikah.
Membangun rumah tangga tanpa adanya campur tangan anggota keluarga jadi impian para pengantin anyar. Tak perlu besar, setiap pasangan pasti mencari rumah sepanjang bisa ditempati dan layak.

Foto: Ilustrasi Rumah
Namun memilih rumah tak semudah membeli sayur di pasar. Perlu beberapa pertimbangan. Harga tanah, lokasi, fasilitas, komposisi bangunan, sampai memilih bank untuk mengajukan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) perlu dipelajari dahulu.

Foto: Ceritaanggun.com
Hal itu pun dirasakan Anggun Fuji, blogger hijab Indonesia saat mencari tempat tinggal pribadi bareng sang suami.
Kisah mencari rumah pun ia ceritakan di sini, yuk baca!
Kirimkan blog atau website kamu ke komunitas@dream.co.id, dengan syarat dan ketentuan sebagai berikut:
1. Lampirkan satu paragraf dari konten blog/website yang ingin di-publish
2. Sertakan link blog/web
3. Foto dengan ukuran high-res (tidak blur)