Dream - Ribuan petugas medis meninggalkan kota Wuhan propinsi Hubei Tiongkok pasca pandemi Corona Virus Disease (Covid-19) yang membuat kota ini harus di lockdown selama hampir dua bulan sejak Januari.
Petugas medis yang menjadi garda terdepan dalam pencegahan dan perang terhadap Covid-19 mendapat sambutan hangat dari warga Kota Wuhan. mereka mengucapkan terima kasih.