Berry Yogurt Smoothie (Foto: Greenfields)
Dream - Perut terasa begah atau kembung jadi salah satu keluhan yang kerap muncul saat berpuasa. Asupan serat dan cairan yang kurang membuat perut jadi sangat tidak nyaman.
Ada cara untuk menyiasatinya, yaitu mengonsumsi yogurt smoothie. Simak saja resep mudahnya berikut dari Chef Odie Jamil.
Bahan-bahan:
- 3 buah pisang, kupas dan bekukan di freezer
- 1 sendok makan frozen mixed berry
- 1 sendok makan Greenfields Yogurt Strawberry
- 1 sendok makan Greenfields Yogurt Bluberry
- 1 sendok teh madu
- 1 sendok makan jus apel
Topping:
- 2 sendok makan granola
- 1 sendok teh cacao nibs
- 1 sendok teh shaved coconut
- 1 sendok makan frozen berry
- 1 sendok Greenfields Yogurt Strawberry
- 3 buah edible flowers
Cara membuat:
- Siapkan blender
- Masukkan madu, pisang beku, mixed berry, Greenfields Yogurt Strawberry, Greenfields Yogurt Bluberry, haluskan
- Bila konsistensi smoothie masih terlalu padat, tambahkan jus apel
- Pidahkan ke mangkok ukuran sedang
- Taburan granola, cacao nibs, shaved coconut dan yogurt strawberry di atasnya
- Tambahkan edible flower. Smoothie cantik siap disantap.
(ism)
Advertisement
NCII, Komunitas Warga Nigeria di Indonesia
Doodle Art Indonesia, Tempat Ngumpul para Seniman Doodle
Hore, PLN Berikan Diskon Tambah Daya Listrik 50% Hingga 30 Oktober 2025
Timnas Padel Indonesia Wanita Cetak Sejarah Lolos ke 8 Besar FIP Asia Cup 2025
Momen Prabowo Saksikan Penyerahan Uang Pengganti Kerugian Negara Rp13,25 Triliun dari Korupsi CPO
9 Kalimat Pengganti “Tidak Apa-Apa” yang Lebih Hangat dan Empatik Saat Menenangkan Orang Lain
PT Taisho Luncurkan Counterpain Medicated Plaster, Inovasi Baru untuk Atasi Nyeri Otot dan Sendi
BCA dan Entitas Raih Laba Bersih Rp43,4 Triliun hingga Kuartal III 2025
Mentereng! Penampakan Jam Tangan Suami Nikita Willy Senilai Rp9 Miliar