Better experience in portrait mode.
Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Dream - Telur termasuk sumber protein hewani yang mudah dibuat dan memiliki harga yang terjangkau.

Selain itu, telur juga mengandung vitamin dan mineral yang penting untuk pertumbuhan dan perkembangan bayi ketika mereka mulai memasuki tahap makanan padat. Banyak orangtua yang agak ragu memberikan telur untuk makanan pendamping ASI (MPASI). Lalu kapan waktu paling aman untuk menyertakan telur dalam menu makanan si kecil?

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Menurut American Academy of Pediatrics (AAP), Waktu yang tepat untuk mulai memberi telur pada bayi bervariasi, tetapi umumnya disarankan untuk memperkenalkan telur kepada bayi setelah mereka mencapai usia 6 bulan.

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Ini karena pada usia 6 bulan sistem pencernaan bayi biasanya lebih matang. Mereka mungkin lebih siap untuk makanan padat.

"Pada usia 6 bulan, orang tua dapat mulai memperkenalkan telur dalam porsi yang sangat kecil seperti makanan padat lainnya," kata 
Cesar Sauza, seorang ahli gizi dari National Coalition on Healthcare (NCHC).

Lalu menurut dr. Bidisha Sarkar, spesialis anak, telur sangat bagus bagi si kecil karena di dalamnya terdapat vitamin A, B12, riboflavin, folat, dan zat besi. Selain itu, telur juga memiliki choline yang baik untuk perkembangan otak. Telur juga punya lemak baik, omega 3, dan asam amino yang membantu membangun otot.

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur
Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Penelitian dari National Institutes of Health (NIH) juga mengungkap kalau telur bisa membantu anak-anak yang kurang gizi. 

"Vitamin dan mineral pada telur membantu bayi tumbuh dan berkembang dengan baik, terutama otak dan kemampuan berpikir,” ujar Sauza.

Risiko Alergi

Risiko Alergi

Jika ingin memberikan telur kepada bayi, penting untuk memperhatikan dengan cermat. Terkadang, telur bisa memicu reaksi alergi seperti kulit merah, gatal-gatal, atau masalah pencernaan. Bila ayah dan bunda curiga si kecil alergi telur, lebih baik konsultasi ke dokter anak yang berpengalaman.

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Untuk lebih aman, bisa berikan telur secara bertahap. Porsi kecil lebih dulu, satu atau dua suapan. Setelah itu perhatikan reaksi tubuhnya. Jika muncul reaksi alergi, hentikan sementara, lalu coba di lain waktu.

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Disarankan untuk memberikan asupan telur kepada si kecil dengan cara dimasak hingga putih dan kuningnya telur benar-benar padat. Bisa dengan di orak-arik atau direbus hingga kuningnya matang.

"Buat  telur dadar, paling aman untuk kenalkan telur ke anak, bisa juga telur rebus untuk kemudian dihaluskan dan biarkan anak makan dengan garpu," kata Sauza.

Laporan Amanda Syavira/ Sumber: Pare
nts.

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Catat, Usia Aman Bagi Anak untuk Konsumsi Telur

Artikel ini ditulis oleh
Amanda Syavira

Editor Amanda Syavira

Reporter
  • Amanda Syavira
  • Mutia Nugraheni

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Batuk Kering dan Batuk Dahak Pada Anak, Ternyata Beda Pemicunya

Batuk Kering dan Batuk Dahak Pada Anak, Ternyata Beda Pemicunya

Ayah dan Bunda, penting untuk mengetahui pemicu batuk anak agar bisa meminimalisirnya.

Baca Selengkapnya icon-hand
Hal yang Bisa Dilakukan Para Ayah untuk Bonding dengan Bayi

Hal yang Bisa Dilakukan Para Ayah untuk Bonding dengan Bayi

Ayah memang harus lebih berusaha ekstra jika ingin dekat dengan anak-anaknya.

Baca Selengkapnya icon-hand
4 Penyebab Bayi Terus Rewel Malam Hari, Ayah Bunda Wajib Tahu

4 Penyebab Bayi Terus Rewel Malam Hari, Ayah Bunda Wajib Tahu

Untuk memecahkan 'kode' tangisan bayi pada malam hari, coba cari tahu.

Baca Selengkapnya icon-hand
Dekorasi Neutral Color Buat Sudut Belajar Anak

Dekorasi Neutral Color Buat Sudut Belajar Anak

Penataannya sudut ini sebenarnya sangat simpel, yaitu mengandalkan color tone yang sama.

Baca Selengkapnya icon-hand
Mewah Banget, Ritual Mitoni Anak Kedua Aurel Atta di Hotel Berbintang

Mewah Banget, Ritual Mitoni Anak Kedua Aurel Atta di Hotel Berbintang

Pada acara Mitoni kali ini, seluruh keluarga besar Aurel dan Atta datang untuk memberikan doa dan dukungan.

Baca Selengkapnya icon-hand
Koleksi Kaus Hewan Rayyanza, Modelnya Gemas dan Harganya Bikin 'Panas'

Koleksi Kaus Hewan Rayyanza, Modelnya Gemas dan Harganya Bikin 'Panas'

Mama Gigi selalu semangat membelikan barang-barang gemas untuk Cipung Abubu.

Baca Selengkapnya icon-hand
Serasa di Villa, Desain Open Space Ruang Makan dan Dapur

Serasa di Villa, Desain Open Space Ruang Makan dan Dapur

Didekorasi dengan sangat apik, bisa jadi tempat 'kabur' untuk healing sejenak di rumah.

Baca Selengkapnya icon-hand
Garis Test Pack Samar, Hamil atau Tidak? Cari Tahu Faktanya

Garis Test Pack Samar, Hamil atau Tidak? Cari Tahu Faktanya

Beberapa ibu melakukan tes urine dengan test pack, tapi garis yang muncul tidak tegas.

Baca Selengkapnya icon-hand
Balita Cepat Kenal Warna Seperti Cipung, Lakukan Latihan Ini di Rumah

Balita Cepat Kenal Warna Seperti Cipung, Lakukan Latihan Ini di Rumah

Untk menstimulasi kemampuan kognitif dan motorik anak, bisa dimulai dengan mengenalkan warna.

Baca Selengkapnya icon-hand
Rumah Tropical Bernuansa Jepang di Depok, Estetik Banget!

Rumah Tropical Bernuansa Jepang di Depok, Estetik Banget!

Tiap sudutnya tampak begitu hangat dan memanjakan mata. Penasaran seperti apa?

Baca Selengkapnya icon-hand
Putri Kang Emil Bagikan Momen Trip Daddy-Daughter Only, Keliling Jawa-Bali

Putri Kang Emil Bagikan Momen Trip Daddy-Daughter Only, Keliling Jawa-Bali

Tampaknya Kang Emil benar-benar ingin menghabiskan waktu berkualitas dengan Zara

Baca Selengkapnya icon-hand
Kurangi Camilan Siang Bisa Bikin Bayi Tidur Lebih Lelap

Kurangi Camilan Siang Bisa Bikin Bayi Tidur Lebih Lelap

Tidur dan nutrisi sangat penting dan berhubungan satu sama lain.

Baca Selengkapnya icon-hand
Lihat Before After Ruang Cuci, Awalnya Lembap Jadi Sangat Estetik

Lihat Before After Ruang Cuci, Awalnya Lembap Jadi Sangat Estetik

Sebelumnya ruangan ini gelap dan lembap. Tak banyak bukaan sehingga ruangan tampak sesak.

Baca Selengkapnya icon-hand
Seru! Babymoon Nadine Chandrawinata di Hutan Mangrove dan Pantai

Seru! Babymoon Nadine Chandrawinata di Hutan Mangrove dan Pantai

Liburan jelang melahirkan ini memang jadi momen yang pas untuk seru-seruan bareng dan bonding dengan anggota keluarga.

Baca Selengkapnya icon-hand
Estetik nan Asri, Kamar Tidur Didekor dengan Banyak Tanaman

Estetik nan Asri, Kamar Tidur Didekor dengan Banyak Tanaman

Hijaunya daun memang selalu bisa mengubah mood jadi lebih rileks.

Baca Selengkapnya icon-hand
Psikolog Ungkap Ibu Termasuk Individu yang Paling Rentan Depresi

Psikolog Ungkap Ibu Termasuk Individu yang Paling Rentan Depresi

Menurut Irma, ibu sering kali merasa terjebak dalam ekspektasi sosial yang tinggi untuk menjadi sempurna.

Baca Selengkapnya icon-hand
Ibu Tinggalkan Bayi di Stasiun, Psikiater Ungkap Bukan Baby Blues tapi Sudah Depresi

Ibu Tinggalkan Bayi di Stasiun, Psikiater Ungkap Bukan Baby Blues tapi Sudah Depresi

Kondisi ini tak boleh didiamkan karena akan sangat membahayakan nyawa ibu, bayi, bahkan seluruh keluarga.

Baca Selengkapnya icon-hand
Mushola di Rumah dengan Desain Bernuansa Villa

Mushola di Rumah dengan Desain Bernuansa Villa

Dengan suasana mushola di rumah yang nyaman dan estetik, insyaallah jadi membuat semangat beribadah.

Baca Selengkapnya icon-hand