Dream – Sheila on 7 menjadi topik hangat di media sosial usia tampil di Mal Kota Kasablanka (Kokas) pada Minggu, 20 Oktober 2022, lalu. Aksi panggung mereka sukses menarik banyak penonton hingga memadati setiap lantai mall.
Kabarnya, penonton yang hadir pun membludak dan berdesak-desakkan. Saking padatnya, acara musik tersebut sempat diwarnai kericuhan tetapi dapat ditangani dengan baik.
Sosok vokalis band asal Yogyakarta, Duta, pun mendapat sorotan. Penampilannya dalam acara musik tersebut menarik perhatian publik. Bahkan, beberapa videonya yang diunggah di TikTok menjadi viral. Mereka pun memuji Duta yang makin tampan di usianya yang tak lagi muda. Penasaran seperti apa penampilannya? Simak potretnya berikut ini!
Duta memakai kaos putih yang dipadukan celana jeans yang sama-sama berukuran oversized. Ia tampil sederhana dengan rambut hitam lurusnya yang dipotong pendek. (foto: Instagram/@sg_jabodetabek/berbagai sumber)
Hak Cipta © DREAM.CO.IDAdvertisement
Komunitas InterNations Jakarta, Tempat Kumpul Para Bule di Ibu Kota

Lihat Mewahnya 8 Perhiasan Bersejarah Kerajaan Prancis yang Dicuri dari Museum Louvre

Hobi Membaca? Ini 4 Komunitas Literasi yang Bisa Kamu Ikuti

Baru Dirilis ChatGPT Atlas, Browser dengan AI yang `Satset` Banget

Bikin Syok, Makan Bakso Saat Dibelah Ternyata Ada Uang Rp1000
