Dream- Jodoh memang selalu jadi misteri. Ada yang jodohnya jauh, ada juga yang dapet jodoh dari orang sekitar. Salah satu kisahnya seperti para artis ini. Karena sering bertemu, ternyata beberapa artis ini menikah dengan managernya sendiri. Sepertinya pepatah Jawa " Witing tresna jalaran soko kulino" memang benar adanya!.
Ali Zainal kepincut dengan manajernya sendiri. Ali resmi merpersunting sang manajer, Rena Oktavia Muis pada 2006. Dari pernikahannya mereka dikaruniai 3 orang anak. @alizainal08
Hak Cipta Foto: Deki Prayoga/Dream