Dream - JKT48 sudah menjadi idol grup di Indonesia. Mereka memiliki fans dimana-mana dan tersebar di seluruh Indonesia. Instagram menjadi salah satu wadah mereka agar bisa berinteraksi dengan para fans. Di antara puluhan member JKT48 yang masih eksis hingga saat ini, hanya Zee JKT48 dan Freya JKT48 yang followers Instagram-nya menembus satu juta. Berikut adu pesona Zee JKT48 dan Freya JKT48.
Selain memiliki suara yang merdu, keduanya juga punya pesona yang memikat. Zee dan Freya disebut mirp artis KPop. (instagram/jkt48.zee/ |instagram/jkt48.freya)
Hak Cipta © 2023 https://www.dream.co.id