Dream - Laudya Cynthia Bella kembali menunjukkan eksistensinya sebagai desainer. Ia meluncurkan koleksi 'Bersatu' di gelaran Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2019.
Unsur-unsur Pancasila dituangkan secara lembut dengan teknik digital print di atas busana kemeja, rok, maxi dress dan outer berwarna lembut. (Deki Prayoga/Dream)
Hak Cipta © DREAM.CO.ID