Dream - Nathania Berniece Zhong adalah putri dari Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok. Sosoknya yang mulai beranjak dewasa pun sukses mencuri perhatian.
Tak hanya memiliki paras yang cantik, Nata sapaan akrabnya juga tengah menempuh pendidikan di Amerika Serikat.
Seperti apa potretnya? Berikut ulasannya.
Paras cantiknya pun tak luput dari sorotan. Senyum manis yang menghiasi wajahnya semakin menambah pesona Nata.
Hak Cipta Foto: Instagram/nata.zhong