Dream - Para seleb cantik kembali pamer pose di panggung catwalk Jakarta Fashion Week (JFW) 2020. Mereka tampil dengan busana syar'i di pertunjukan L'Harmony hasil kolaborasi tiga desainer.
Bak seorang ratu, Dewi Perssik tampil memakai gaun pengantin syar'i dari koleksi 'Saison Des Fleurs' karya Wiwiek Muslimah. Warna peach berpadu apik dengan bahan tille, lace dan embeoidery yang membuatnya semakin memesona.
Hak Cipta © DREAM.CO.ID