Dream - Masih ingat dengan sosok Terry Putri? Wanita pemilik nama lengkap Terry Naharyana Enaniey Putri ini dikenal publik sebagai presenter sepak bola. Penampilannya yang seksi yang suaranya yang khas saat itu membuat namanya melambung.
Bahkan, Ia laris sebagai pembaca acara di berbagai program televisi pada saat itu. Jika dulu Terry Putri selalu tampil seksi dan berrambut panjang, kini image itu telah dibuang jauh. Pada tahun 2015 lalu, Terry Putri telah memutuskan untuk berhijrah dan menutup auratnya.
Pada Mei 2022, Terry Putri membagikan kabar pernikahannya dengan pria bernama Derly Darmawan. Pernikahan Terry dengan Derly tersebut digelar secara diam-diam di Amerika Serikat. Namun dalam unggahan terbarunya, Terry curhat jika dirinya terpaksa berpisah dengan sang suami setelah 3 bulan menikah. Mengapa demikian? Simak berita selengkapnya berikut ini!
Ternyata, Terry harus berpisah dengan sang suami karena dirinya pulang ke Indonesia. Mereka harus menjalani hubungan jarak jauh karena Terry sedang pulang ke Indonesia untuk bekerja. (Instagram/terryputri)
Hak Cipta © DREAM.CO.IDAdvertisement
4 Komunitas Seru di Depok, Membaca Hingga Pelestarian Budaya Lokal
Universitas Udayana Buka Suara Terkait Dugaan Perundungan Timothy Anugerah
UU BUMN 2025 Perkuat Transparansi dan Efisiensi Tata Kelola, Tegas Anggia Erma Rini
Masa Tunggu Haji Dipercepat, dari 40 Tahun Jadi 26 Tahun
Viral Laundry Majapahit yang Bayarnya Hanya Rp2000
Azizah Salsha di Usia 22 Tahun: Keinginanku Adalah Mencari Ketenangan
Throwback Serunya Dream Day Ramadan Fest bersama Royale Parfume Series by SoKlin Hijab
Benarkah Gaji Pensiunan PNS Naik Bulan Ini? Begini Penjelasan Resminya!
Timnas Padel Indonesia Wanita Cetak Sejarah Lolos ke 8 Besar FIP Asia Cup 2025
Hore, PLN Berikan Diskon Tambah Daya Listrik 50% Hingga 30 Oktober 2025
Ada Mobil Listrik di Konser Remember November Vol.3 - Yokjakarta
75 Ucapan Hari Santri Nasional 2025 yang Penuh Makna dan Bisa Jadi Caption Media Sosial
4 Komunitas Seru di Depok, Membaca Hingga Pelestarian Budaya Lokal