Dream - All New Nissan Livina menjadi pilihan baru mobil di segmen Low Multiple Purpose Vehicle (LMPV) setelah hadir lewat rombakan yang sangat signifikan karena menggunakan basis dari Mitsubishi Xpander. Yuk, intip ada apa saja ya di generasi anyar Livina ini.
Jok sudah terselimut dengan kulit sintetis , begitu juga dengan lingkar kemudi. Namun sayang, untuk dashboard-nya, meskipun mendapatkan desain layaknya kulit, namun itu tetap plastik. (Deki Prayoga/Dream)
Hak Cipta © DREAM.CO.ID