Dream - Memilih pasangan hidup tentunya tak bisa sembarangan. Butuh masa perkenalan agar tak salah pilih pasangan. Lamanya masa pacaran juga tak menjadi jaminan akan berlabuh ke pelaminan. Namun beberapa seleb cantik ini mantap menikah tanpa masa pendekatan yang lama lewat proses Ta'aruf.
Siapa saja sih artis yang berhasil jalani proses taaruf hingga menikah.
Anisa Rahma dipersunting Anandito Dwis tahun 2018. Tak pacaran, mereka memilih menjalani taaruf. @anisarahma_12
Hak Cipta © 2021 https://www.dream.co.id