Dream - Momen akhir tahun memang paling pas dihabiskan dengan liburan bersama keluarga. Sehubungan dengan itu, sederet selebritis Tanah Air memboyong keluarga mereka ke luar negeri untuk menikmati liburan.
Siapa saja mereka?
Liburan akhir tahun keluarga Ringgo Agus Rahman dan Sabai Morscheck ke Swiss kali ini terasa berbeda karena bertambahnya personel, yakni si bungsu Mars. @sabaidieter
Hak Cipta © 2021 https://www.dream.co.id