Dream - Dian Sastrowardoyo, aktris cantik dan berbakat ini mengawali popularitas lewat perannya dalam film 'Ada Apa dengan Cinta' pada 2002. Perannya sebagai Cinta dalam film tersebut mengantarkan dirinya sebagai pemenang Festival Film Indonesia untuk kategori aktris terbaik.
Dian Sastro menikah dengan seorang pengusaha kaya bernama Maulana Indraguna Sutowo pada 2010. Pasangan ini kini telah dikaruniai dua orang anak.
Meski hidup bergelimang harta, namun Dian Sastro termasuk artis yang tak pernah memamerkan harta kekayaannya. Ia memiliki sebuah hunian megah yang tak kalah dengan selebritis papan atas lainnya.
Seperti apa ya penampakan rumah mewah Dian Sastro?
(Sumber Fot: instagram.com/therealdisastr)
X
Setiap sudut rumah Dian Sastro paling banyak mengenakan warna putih yang dipadukan dengan warna krem dan silver
Hak Cipta © DREAM.CO.ID