Viral Wanita Bagikan Tutorial Makeup Jadul 1930-an, Alisnya Cuma Segaris, Malah Dibilang Mirip Suzzana!

Reporter : Reni Novita Sari
Sabtu, 15 April 2023 22:12

Dream – Tren makeup selalu berkembang dari masa ke masa. Kebalikan dari masa sekarang yang sedang tren alis tebal, para wanita era 1930 mencabut habis alisnya dan menggambar semi lingkaran yang kecil. Unik memang, tapi di masa itu, para wanita menganggap alis tipis akan membuat penampilan mereka semakin feminin.

Baru-baru ini, seorang tiktoker dengan nama akun @kkambingpirang membuat tutorial makeup ala 1930-an. Unggahan itu pun langsung diserbu oleh para netizen, terlebih alisnya yang sangat khas ditahun itu. Bahkan, beberapa orang menyebut wanita itu mirip dengan Suzzana. Penasaran seperti apa transformasinya? Simak potretnya berikut ini!

Sebagian bahkan menyebutnya mirip artis cantik Suzzana. (tiktok kkambingpirang )

Hak Cipta © DREAM.CO.ID
Beri Komentar