Tim Kartini Petualang
Dream - Memiliki hobi traveling memanglah mengasyikkan. Tapi untuk hobi mendaki puncak tertinggi biasanya dilakukan sejumlah kalangan muda yang masih memiliki jiwa petualang.
Tapi tidak bagi wanita-wanita tangguh berusia 40-an tahun ini. Mereka tergabung dalam komunitas 'Kartini Petualang'. Setidaknya ada lima gunung bersalju di lima benua, yang menjadi obsesi untuk ditaklukkan.
Adalah Elyta Gultom (56), Sri Bimastuti (57), Cecilia E Yasintha (42), dan didampingi oleh Dadang M Rizal (44), supervisor dan pelatih fisik tim Kartini Petualang selama persiapan ekspedisi 555. Mereka berhasil menaklukkan puncak Gunung Rainier 4.803 mdpl di Seattle-Washington USA.
Sebelumnya telah banyak puncak gunung-gunung di Indonesia yang mereka taklukan. Hingga akhirnnya mereka berobsesi untuk menuntaskan misi 555, yang berarti 5 puncak gunung di 5 benua dalam usia 50 tahun.
Penasaran dengan pengalaman mereka dalam menaklukan puncak gunung brsalju di usia yang tak lagi muda? Yuk simak kisahnya di sini http://bit.ly/1u5yH4o (Ism)
Kirimkan blog atau website kamu kekomunitas@dream.co.id, dengan syarat dan ketentuan sebagai berikut:
1. Lampirkan satu paragraf dari konten blog/website yang ingin dipublish
2. Sertakan link blog/web
3. Foto dengan ukuran high-res
Advertisement
Begini Beratnya Latihan untuk Jadi Pemadam Kebakaran
Wanita Ini Dipenjara Gegara Pakai Sidik Jari Orang Meninggal Buat Perjanjian Utang
4 Glamping Super Cozy di Puncak Bogor, Instagramable Banget!
Menkeu Lapor Capaian Satu Tahun Pemerintahan Prabowo-Gibran, Tingkat Pengangguran Turun
Cerita Darsono Setia Rawat Istrinya yang Tak Bisa Kena Cahaya Selama 32 Tahun
4 Glamping Super Cozy di Puncak Bogor, Instagramable Banget!
Throwback Serunya Dream Day Ramadan Fest bersama Royale Parfume Series by SoKlin Hijab
6 Alasan Anak Perlu Melakukan Tes Minat Sejak Usia Sekolah Dasar, Bukan Saat SMA!
Ketika Elegansi dan Keintiman Gaya Bertemu di Panggung The Locker Room oleh LACOSTE
Wanita Ini Dipenjara Gegara Pakai Sidik Jari Orang Meninggal Buat Perjanjian Utang