Viral Emak-emak Hadiri Resepsi Pernikahan, Pakai Helm Sampai Ke Pelaminan. (Foto: Video Instagram)
Dream - Tingkah seorang emak-emak saat menghadiri resepsi pernikahan yang diselenggarakan di tengah pandemi Covid-19 berikut ini malah bikin ngakak.
Video yang dibagikan akun IG @makassar_iinfo itu pun viral dan membuat sakit perut para netizen karena saking lucunya.
Dalam video, tampak sebuah acara resepsi pernikahan di gelar di sebuah gedung. Tak lama kemudian seorang ibu datang di acara itu.
Dengan langkah yang mantap dan penuh percaya diri, ibu berjilbab itu berjalan menuju pelaminan. Namun ada pemandangan aneh pada ibu tersebut.
Ibu yang tak diketahui identitasnya itu berjalan menuju pelaminan sambil masih mengenakan helm di kepalanya.
Tak ayal, ibu itu jadi pusat perhatian orang-orang di gedung, sejak pertama dia masuk hingga berjalan menuju pelaminan.
Dia baru sadar setelah salah satu keluarga yang menggelar acara resepsi mengingatkan helam yang masih ada di kepalanya.
Dengan rasa malu yang sangat, ibu tersebut melepas helmnya. Dia kemudian berjongkok di salah satu penerima tamu yang dikenalnya.
Postingan ini menjadi viral dan menuai komentar yang tak kalah lucunya dari para netizen.
" Emak2 yang terlalu taat aturan."
" Malunya sampe ke depan pelaminan ya bund."
" Mungkin dikira masuk di indomaret."
" Kebiasaan belanja di pasar ini."
Sumber: Instagram
Lihat postingan ini di Instagram
Advertisement
Universitas Udayana Buka Suara Terkait Dugaan Perundungan Timothy Anugerah
UU BUMN 2025 Perkuat Transparansi dan Efisiensi Tata Kelola, Tegas Anggia Erma Rini
Masa Tunggu Haji Dipercepat, dari 40 Tahun Jadi 26 Tahun
Viral Laundry Majapahit yang Bayarnya Hanya Rp2000
NCII, Komunitas Warga Nigeria di Indonesia
Azizah Salsha di Usia 22 Tahun: Keinginanku Adalah Mencari Ketenangan
Throwback Serunya Dream Day Ramadan Fest bersama Royale Parfume Series by SoKlin Hijab
Benarkah Gaji Pensiunan PNS Naik Bulan Ini? Begini Penjelasan Resminya!
Timnas Padel Indonesia Wanita Cetak Sejarah Lolos ke 8 Besar FIP Asia Cup 2025
Hore, PLN Berikan Diskon Tambah Daya Listrik 50% Hingga 30 Oktober 2025
Universitas Udayana Buka Suara Terkait Dugaan Perundungan Timothy Anugerah
Hasil Foto Paspor Shandy Aulia Pakai Makeup Artist Dikritik, Pihak Imigrasi Beri Penjelasan
Zaskia Mecca Kritik Acara Tanya Jawab di Kajian, Seperti Membuka Aib