Sekali pengobatan sang putri yang berusia 12 tahun itu, Brigadir Wawan harus merogoh kocek sekitar Rp 3 juta. Habislah uang gaji sebagai penegak hukum.
Para pembaca setia Dream.co.id ramai-ramai memanjatkan doa untuk kesembuhan Rema. Juga memberikan dukungan agar usaha menjual bakso Brigadir Wawan dapat maju pesat.