Ilustrasi.
Dream - Madu biasanya dikonsumsi sebagai pemanis alami untuk merasakan manfaatnya bagi kesehatan. Namun kini sudah mulai banyak orang yang menuai manfaat lain dari madu untuk kecantikan lho, Sahabat Dream.
Dilansir dari situs Womenshealthmag, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan agar kulit tetap berkilau. Madu bermanfaat sebagai pelembab kulit yang tahan lama. Dengan mengaplikasikan ke wajah yang sudah dibersihkan, diamkan hingga madu meresap ke dalam kulit, maka kelembaban wajahmu akan terjaga.
Tak hanya melembabkan, madu juga dipercaya bisa membersihkan wajah dari pori-pori yang membandel. Hal ini dikarenakan kandungan anti bakteri dalam madu bisa mencegah jerawat sert mengatasi munculnya jerawat berlebih.
Kandungan madu yang kaya akan antioksidan, enzim, dan nutrisi lainnya bisa menghidrasi kulit. Campurkan madu dengan baking soda sehingga keduanya bisa menjadi bahan exfoliatorkulit dan mengangkat sel kulit mati.
Selain itu, zat anti-inflamasi dan antibakteri dari madu dapat mengurangi tampilan bekas luka pada kulit dan membantu jaringan untuk regenerasi. Kelembapan yang diberikan madu juga dapat membuat kulit terasa lebih lembut.(Sah)
Advertisement
Awas Jangan Salah Gate! 4 Maskapai Penerbangan Sudah Pindah ke Terminal 1B Bandara Soekarno-Hatta

Tegas! Universitas di Korsel Tolak Calon Mahasiswa dengan Catatan Kekerasan di Sekolah

Naik Gunung Anti Capek! Berdiri Santuy di Eskalator, 10 Menit Sampai Puncak

Tangis Vidi Aldiano Pecah Sambut Kemenangan Sheila Dara Aisha di Piala Citra FFI 2025

OMG! Kista Pecah Sampai Pendarahan, DJ Katty Butterfly Jalani Operasi


FamFest 2025 Hadirkan Pengalaman Seru untuk Lebih dari 1.000 Keluarga Indonesia

7 Makanan Tinggi Kolagen yang Bikin Kulit Tetap Kencang dan Sehat


Dikira Kain Batik Menjulur dari Plafon Kamar Mandi Jebol, Pas Dicek Ternyata Piton Seberat 60 Kg!

Awas Jangan Salah Gate! 4 Maskapai Penerbangan Sudah Pindah ke Terminal 1B Bandara Soekarno-Hatta

Dompet Dhuafa Ajak Mahasiswa UIN Ar-Raniry Jadikan Wakaf sebagai Lifestyle dan Investasi Akhirat

Kado Mengejutkan Ahmad Dani untuk Mulan Jameela yang Lulus S2: 'Untung Lulus Loh....'