Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
Dream - Jerawat merupakan masalah wajah yang sangat menggangu keseharian khususnya penampilan. Jika perawatan yang kamu lakukan salah, saat sudah sembuh biasanya akan meninggalakan bekas.
Bekas jerawat pada tahap yang parah biasanya disebut dengan bopeng atau scar. Untuk menghindari hal-hal tersebut terjadi pada wajah Sahabat Dream, penting untuk mengetahui beberapa cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam dengan menggunakan bahan-bahan alami di bawah ini.
Cara menghilangkan bekas jerawat secara alami adalah yang paling banyak dicari. Salah satu penyebab jerawat adalah saat kulit terkontaminasi oleh kosmetik yang mengandung bahan kimia. Sehingga pemilihan cara menghilangkan bekas jerawat menjadi alternatif utama.
Salah satu cara menghilangkan bekas jerawat yang paling ampuh adalah dengan menggunakan kentang. Perlu diketahui, kentang memiliki kandungan vitamin dan mineral yang dapat menyembuhkan kulit serta menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam.
Cara menghilangkan bekas jerawat dengan kentang sebenarnya mudah saja. Ikuti langkah berikut:
Selain kentang, bahan alami sebagai cara menghilangkan bekas jerawat adalah mentimun. Perlu diketahui bahwa mentimun mengandung vitamin A, vitamin C, dan magnesium. Semua kandungan tersebut sangat baik untuk kulit. Bahkan mentimun dapat menghidrasi kulit.
Cara menghilangkan bekas jerawat dengan mentimun adalah sebagai berikut:
Sudah bukan rahasia lagi jika lidah buaya masuk dalam bahan cara menghilangkan bekas jerawat secara alami. Pasalnya, kandungan dari tumbuhan ini sangat baik untuk kesehatan kulit.
Lidah buaya mengandung zat aloesin yang mampu menghambat pembentukan melanin yang dapat mengakibatkan kulit menjadi gelap. Selain bekas jerawat, flek hitam yang mengganggu penampilan Kamu juga akan berangsur hilang dengan menggunakan lidah buaya.
Cara menghilangkan bekas jerawat dengan lidah buaya dengan cepat adalah sebagai berikut:
Cara menghilangkan bekas jerawat dengan cepat dalam 1 hari apakah mungkin? Kalau dipikir memang rasanya mustahil. Tapi jika dilakukan dengan cara yang benar hal ini akan sangat bekerja.
Bahan-bahan alami yang bisa kamu gunakan sebagai cara menghilangkan bekas jerawat dengan cepat dalam 1 hari adalah sebagai berikut:
Baking soda banyak digunakan untuk proses pembuatan kue sebenarnya. Namun nyatanya, manfaat kesehatan yang dimiliki baking soda lebih dari itu. Salah satunya adalah untuk menghilangkan bekas jerawat.
Baking soda ampuh dalam menghilangkan bekas jerawat lantaran memiliki kristal sodium bicarbonate yang berfunsi untuk mengelupas kulit mati pada saat digunakan sebagai scrub pembersih.
Berikut cara menghilangkan bekas jerawat dengan baking soda:
Selain baking soda, lemon ternyata juga termasuk dalam salah satu cara menghilangkan bekas jerawat. Perasan lemon memiliki kandungan asam alfa-hidroksi alami atau biasa disebut (AHA). Kandungan ini mampu menghilangkan flek hitam bekas jerawat.
Berikut ini adalah cara menghilangkan jerawat dengan cepat dalam 1 hari menggunakan lemon:
Salah satu metode lain yang bisa dilakukan sebagai cara menghilangkan bekas jerawat adalah dengan madu. Seperti yang kita tahu, bahan alami pada madu sangat banyak manfaatnya. Salah satunya adalah antibiotik yang mempu mencegah infeksi penyebab radang pada jerawat.
Berikut adalah cara menghilangkan bekas jerawat dengan madu:
Penanganan dalam menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam cenderung berbeda meskipun hampir sama. Beberapa bahan yang digunakan pun berbeda. Inilah beberapa cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam secara alami dan cepat.
Bumbu dapur yang satu ini ternyata juga digunakan banyak orang sebagai cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam. Bawang adalah bahan alami, sehingga akan sangat mudah dan cenderung memiliki keberhasilan yang tinggi.
Kandungan bawang putih adalah senyawa thiacremonon sulfur yang membawa anti bakteri sebagai penghilang bekas jerawat. Lengkap dengan penghilang flek hitam di wajah.
Cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam ternyata juga bisa menggunakan jeruk nipis. Hal ini disebabkan oleh kandungan vitamin c yang cukup tinggi akan mampu meregenerasi sel-sel pada kulit wajah kita.
Jangan salah, cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam menggunakan kayu manis adalah ide bagus. Pasalnya rempah yang satu ini terkenal ampuh. Tidak percaya?
Sekadar informasi, kayu manis memiliki kandungan antimikroba yang berperan melawan jerawat serta menghilangkan bekasnya. Berikut adalah cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam menggunakan kayu manis:
Gula pasir dan madu bisa digunakan untuk menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam. Gula di sini akan berperan sebagai scrub pada wajah untuk bekerja efektif membinasakan flek hitam. Sel-sel kulit mati sebagai penyebab flek hitam di wajah akan terangkat dengan ramuan gula pasir dan madu.
Berikut ini adalah cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam menggunakan gula pasir dicampur madu:
Siapa yang sangka bahwa es batu masuk dalam daftar ini? Cara menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam dengan es batu nyatanya bisa sangat efektif dan juga murah! Anda bisa melakukannya di rumah saat sedang bersantai.
(David Mulyanto Saryono/Sumber: Merdeka, Liputan6 dan sumber lainnya)
Advertisement
Unggah Foto Lamaran Teman, Vidi Aldiano Tampak Sangat Kurus dan Pucat
AXIS Nation Cup 2025 Sukses Digelar, Lahirkan Atlet Muda Berbakat Indonesia
Intip Diet Ala Jennie BLACKPINK, Simpel dan Tetap Bisa Makan Enak
Fakta Penelitian Wanita Lajang Lebih Bahagia Dibandingkan Pria
Nonton Jadi Lebih Seru, Ikut Aja 5 Komunitas Film di Indonesia
Merayakan Keanggunan dan Ekspresi Diri Perempuan Indonesia Lewat Tsubaki Blooming Gallery
Komunitas Pasien Cuci Darah Indonesia, Saling Membantu dan Memberi Dukungan
Unggah Foto Lamaran Teman, Vidi Aldiano Tampak Sangat Kurus dan Pucat
Meriah! Nobar F1 Singapore di Aphrodite Jakarta Diserbu Fans dari Berbagai Tim