Dream - Menjadi seorang presenter infotainment memang dituntut untuk terus berpenampilan menarik. Presenter infotainment juga dikenal sebagai sosok yang ceriwis dan lugas dalam menyampaikan informasi.
Namun berbeda dengan 4 selebritis wanita berikut ini. Merasa cukup menikmati pengalamannya sebagai seorang presenter infotainment, kini mereka memutuskan untuk mundur dari acara infotainment dan mengenakan hijab.
Keputusan mereka pun menjadi perhatian masyarakat karena perubahannya yang drastis dan terlihat berbeda.
(Sumber Foto: Instagram.com)
Fenita Arie memutuskan mundur sebagai presenter Insert Trans TV yang telah ia jalani selama 8 tahun. Foto: instagram.com/ariekuntung
Hak Cipta © DREAM.CO.ID