Dream - Sukses di dunia hiburan Tanah Air, sejumlah artis Tanah Air memutuskan terjun ke dunia politik. Dulu berkiprah di dunia seni peran atau tarik suara, dan cukup eksis dengan banyak penggemar. Namun kini mereka memutuskan untuk pensiun jadi artis dan bergelut di dunia politik. Penampilan mereka setelah jadi pejabat pun berubah.
Penasaran seperti apa?
Pasha Ungu mulai mengurangi kesibukannya bernyanyi setelah terpilih menjadi Wakil Walikota Palu. Sekarang dia menduduki jabatan Ketua Umum BM PAN. @pashaungu_vm
Hak Cipta © 2022 https://www.dream.co.id