Jarang yang Tahu, Ini Sosok Adik Tina Toon yang Tampan

Reporter : Febriyani
Selasa, 8 Mei 2018 09:55

Dream - Siapa tak kenal Tina Toon? Mantan artis cilik ini terkenal dengan lagu bolo-bolo yang melesat namanya di dunia hiburan.

Kini Tina telah bertransformasi dari penyanyi cilik menjadi seorang gadis cantik. Nama Tina Toon seakan tak luntur dimakan masa.

Meski dikenal publik, namun ada satu hal tersembunyi dari kehidupan pelantun 'Bolo-bolo' ini. Rupanya Tina Toon mempunya seorang adik laki-laki yang menarik perhatian banyak orang. Pria tampan itu bernama Himawan Hermanto.

Seperti apa ya sosok adik Tina Toon itu?

(Sumber Foto: instagram.com/himawan_h)

Ini dia sosok Himawan Hermanto

Hak Cipta © DREAM.CO.ID
{KLY_CONTEXTUAL}
Beri Komentar