Ayu Dewi (Foto: Kapanlagi.com)
Dream - Sebagai orangtua wajib hukumnya memperkenalkan pendidikan agama kepada anak. Seperti yang dilakukan oleh artis dan presenter Ayu Dewi. Ayu berupaya memperkenalkan agama kepada anaknya Aqilah Dewi Humairah sedini mungkin.
" Pokoknya salim setiap pergi. Setiap di jalan baca doa, mau tidur, makan baca doa, dan diajarin baca Alquran," ujar Ayu Dewi ditemui di Kawasan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, kemarin.
Presenter acara musik Dasyat kelahiran 7 September 1984 ini, berharap anaknya kelak bisa membaca ayat Alquran. " Semoga anak saya umur 3 tahun dia sudah bisa baca Iqro," harap dia.
Meski ia belum memasukkan sang anak ke Taman Pendidikan Alquran (TPA), namun diakui Ayu semaksimal mungkin ia bersama suami memberi pendidikan agama di rumah.
" Masukin ke TPA belum, masih kita saja yang ngajarin. Menurut saya pendidikan paling berhasil itu pendidikan dari rumah," pungkasnya. (Ism)
Advertisement
Awas Jangan Salah Gate! 4 Maskapai Penerbangan Sudah Pindah ke Terminal 1B Bandara Soekarno-Hatta

Tegas! Universitas di Korsel Tolak Calon Mahasiswa dengan Catatan Kekerasan di Sekolah

Naik Gunung Anti Capek! Berdiri Santuy di Eskalator, 10 Menit Sampai Puncak

Tangis Vidi Aldiano Pecah Sambut Kemenangan Sheila Dara Aisha di Piala Citra FFI 2025

OMG! Kista Pecah Sampai Pendarahan, DJ Katty Butterfly Jalani Operasi


FamFest 2025 Hadirkan Pengalaman Seru untuk Lebih dari 1.000 Keluarga Indonesia

7 Makanan Tinggi Kolagen yang Bikin Kulit Tetap Kencang dan Sehat


Dikira Kain Batik Menjulur dari Plafon Kamar Mandi Jebol, Pas Dicek Ternyata Piton Seberat 60 Kg!

Awas Jangan Salah Gate! 4 Maskapai Penerbangan Sudah Pindah ke Terminal 1B Bandara Soekarno-Hatta

Dompet Dhuafa Ajak Mahasiswa UIN Ar-Raniry Jadikan Wakaf sebagai Lifestyle dan Investasi Akhirat

Kado Mengejutkan Ahmad Dani untuk Mulan Jameela yang Lulus S2: 'Untung Lulus Loh....'