Irfan Hakim Dan Ayahanda, H Rosyid Sukarya (Instagram @irfanhakim75)
© Dream
Dream - Dalam unggahannya di akun instagram pagi tadi, Irfan menuturkan keikhlasannya atas kepergian sang ayah.
" innalillaahi wa inna ilaihi roojiuun... Allahummaghfirlahu warhamhu wa'aafihi wa'fu'anhu. Apa... Ipan sayang Apa sangat. Ipan ikhlas," tulis Irfan di akun instagramnya. " Punten kalau Ipan belum cukup membahagiakan Apa selama ini," tulis Irfan di akun instagramnya. Tak lupa, Irfan meminta doa untuk ayahandanya. " Maafkan segala kesalahan," ujarnya.
© Dream
Dream - Sebelum mengunggah kabar duka karena kepergian sang ayah, Irfan Hakim mengunggah foto kenangan bersama almarhumah Laila Sari.
Artis tiga zaman yang meninggal kemarin malam Senin 20 November 2017 sekitar pukul 19.30 WIB.
" BERITA DUKA CITA......Innalillahi wainnailaihi roji'un.... telah berpulang Kerahmatullah.. Ibu LAILA SARI artis tangki wood tempo dulu.
Malam ini Jam 19.50 wib di rumah duka Tangki Badila... mari Kita do'akan mdh2an Almarhumah diampuni segala dosanya, dilapangkan Kuburnya & di Terima Amal Ibadahnya.... Aamiin..," tulis Irfan di akun instagramnya.