Foto : Nur Ulfa/Dream
Dream - Arie Untung mengaku semakin rutin mengikuti acara kegiatan islami sejak 2016 silam. Suami Fenita Jayanti ini selalu berusaha menyempatkan hadir dalam kegiatan Islami, terlebih jika berisi acara amal.
Aktivitas baru itu membuat publik menyangka jika Arie berniat mengubah pekerjannya menjadi seorang dai?
Ditemui di Masjid Pondok Indah, Jakarta, Senin, 22 Januari 2018, Arie mengaku ilmunya saat ini masih kurang. Arie tak malu mengaku jika bacaan Qurannya masih belum bagus.
" Ibaratnya masih jauh masih belom punya ilmunya, nanti kalau misalkan sudah (menguasai), baru....," ujar Arie tanpa menuntaskan ucapannya itu.
Menurut Arie mengaku kini kehidupannya merasa terasa lebih Dari ilmu-ilmu keagamaan yang dipelajari, Arie tak sungkan membagikannya dengan orang-orag yang dikenalnya.
" Tapi mungkin memberikan masukan-masukan yang baik sedikit-sedikit lah," ucapnya.
Arie menegaskan keinginan berhijrah menjadi seorang yang lebih baik bukan persoalan sulit. Yang sulit adalah bagaimana dengan berhijrah bisa bermanfaat bagi orang lain.
" Sebenarnya nggak ada ya, mendalami agama itu semua orang bisa ikutan, nggak ada pendaftaran, bayar apa-apa, cukup datang, dengerin," kata dia.
" Yang bikin kelihatan gimana-gimana itu, nggak bisa di-share kenikmatannya. Harus benar-benar datang baru dirasain. Kalau diceritain, beneran nggak dapat kenikmatannya," tuturnya.
(Sah)
Advertisement
Universitas Udayana Buka Suara Terkait Dugaan Perundungan Timothy Anugerah
UU BUMN 2025 Perkuat Transparansi dan Efisiensi Tata Kelola, Tegas Anggia Erma Rini
Masa Tunggu Haji Dipercepat, dari 40 Tahun Jadi 26 Tahun
Viral Laundry Majapahit yang Bayarnya Hanya Rp2000
NCII, Komunitas Warga Nigeria di Indonesia
Azizah Salsha di Usia 22 Tahun: Keinginanku Adalah Mencari Ketenangan
Rangkaian acara Dream Inspiring Women 2023 di Dream Day Ramadan Fest Day 5
Benarkah Gaji Pensiunan PNS Naik Bulan Ini? Begini Penjelasan Resminya!
Timnas Padel Indonesia Wanita Cetak Sejarah Lolos ke 8 Besar FIP Asia Cup 2025
Hore, PLN Berikan Diskon Tambah Daya Listrik 50% Hingga 30 Oktober 2025
Universitas Udayana Buka Suara Terkait Dugaan Perundungan Timothy Anugerah
Hasil Foto Paspor Shandy Aulia Pakai Makeup Artist Dikritik, Pihak Imigrasi Beri Penjelasan
Zaskia Mecca Kritik Acara Tanya Jawab di Kajian, Seperti Membuka Aib