Ilustrasi (Sumber: Http://personalintroductions.co.uk/)
Dream - Kisah ini terjadi pada masa Rasulullah SAW. Ada seorang pemuda yang mendatangi Rasul dan meminta izin untuk melakukan perbuatan terlarang.
Para sahabat yang menyaksikannya seketika marah. Mereka hendak memukuli pemuda itu. Permintaannya kepada Rasulullah, menurut para sahabat, sudah masuk kategori kurang ajar.
" Wahai Rasulullah izinkan aku berzina," demikian kalimat pemuda itu yang membuat para sahabat marah.
Namun tidak demikian dengan Rasulullah SAW. " Mendekatlah," Beliau memanggil pemuda tersebut. Wajah Rasulullah tetap teduh, tak ada kemarahan, tak ada kata-kata kasar.
Kemudian Rasul lanjut mengatakan...