Dimana pun posisi kamu berdiri saat berada di Dubai, sangat sulit untuk menghindar dari kilauan kaca dan baja, serta siluet tiga sisi dari bangunan yang menjulang di atas kota ini.
Segala kemewahan tingkat tinggi ditawarkan hotel ini, mulai dari layanan transfer tamu menggunakan mobil Rolls Royce hingga kamar tidur megah dengan fasilitas super lengkap.