Raditya Oloan, suami Joanna Alexander meninggal dunia setelah menjalani perawatan di ruang ICU. Tubuhnya diserang efek dari paparan Covid-19 yang sebetulnya sudah hilang dari tubuhnya.
Raditya meninggalkan seorang istri dan empat anak yang masih kecil. Putra kedua Joanna dan Radit, Zeraiah menuliskan ucapan haru terkait kepergian sang ayah.