Memiliki rumah jauh dari tetangga mungkin bagi sebagian orang tidak menyenangkan karena sulit meminta pertolongan jika terjadi sesuatu. Tapi tidak demikian dengan rumah mewah di Majalengka ini.
Dapur di rumah pedesaan itu terbuat dari papan kayu dan bambu. Sementara lantainya cuma diplester dengan semen. Ada sebuah tungku kayu bakar di tengahnya.
Berbeda dengan di perkotaan, sebagian warga yang ada di pedesaan membiarkan dinding bata merahnya 'telanjang' tanpa lapisan semen. Sementara lantainya tanpa keramik, cuma diplester begitu saja.